Warung nasi di Jalan KH Agus Salim, Kota Probolinggo terbakar. Peristiwa itu mengakibatkan 3 motor hangus.
Probolinggo
Berita Informasi Probolinggo hari ini
Polisi Periksa Saksi Terkait Penemuan Bayi Laki-laki di Ladang Jagung
Selain memeriksa para saksi, polisi juga berkoordinasi dengan Dinas Sosial Kabupaten Probolinggo.
Warga Probolinggo Nikmati Hari Tanpa Bayangan dengan Berswafoto
Kabid Kendaruratan dan Logistik BPBD Kabupaten Probolinggo, Sugeng Suprisayoga mengatakan, Hari Tanpa Bayangan adalah fenomena tahunan jelang pergantian musim.
Cegah Gratifikasi, Wali Kota Hadi Lapor KPK atas Hadiah Kelahiran Anak
Wali Kota Probolinggo Hadi Zainal Abidin konsultasi dengan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) di Jakarta melalui bagian Inspektorat guna mencegah gratifikasi.
7 ASN Probolinggo Meninggal Konfirm Corona, Pemkot Wajibkan Senam Pagi
Seluruh pegawai di masing masing Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkot Probolinggo diwajibkan melaksanakan senam pagi dan berjemur di bawah matahar
Bayi Laki-laki Ditemukan di Ladang Jagung oleh Warga Probolinggo
Bayi yang diperkirakan berusia 1-2 hari berjenis kelamin laki- laki ditemukan warga di lahan jagung yang berada di Dusun Lori, Probolinggo.
Seorang Janda Muda di Kota Probolinggo Tewas Gantung Diri
"Suaminya meninggal dunia dan sudah 100 harinya pada Jumat kemarin," kata Kapolsek Mayangan, Kompol Bambang Ponco.
Tepergok Curi Motor Petani, Pria Pengangguran Dihajar Warga
Pelaku bernama Tilam (19) itu mencuri motor di Dusun Dawuhan, Desa Patalan, Kecamatan Wonomerto, Kabupaten Probolinggo.