"Contohnya di Sinjay ini. Mereka punya 4 rumah makan dan semuanya laris. Tapi pajak yang disetorkan hanya Rp60 juta," kata Arief.
Bangkalan
Santri Bangkalan Dukung Gibran Jadi Cawapres
"Terima kasih kepada MK yang telah mengabulkan gugatan tersebut sehingga Mas Gibran bisa masuk menjadi Cawapres," ujar Ustad Samsul Arifin.
Rencana Pembangunan TPA di Bangkalan Tak Kunjung Realisasi, Dalihnya Terkendala Anggaran
"Untuk sementara ini kami masih memanfaatkan lahan yang ada di Arosbaya," imbuhnya.
Kunjungi Bangkalan, Menag Geram Muassis NU jadi Bahan Kampanye
"Semua diambil. Masjid, lagu dan lain-lain. Ya Lal Wathon juga diambil mereka. Muassis kita mulai dipakai jadi bahan kampanye," ujar Yaqut Cholil Qoumas.
Mayat Pria Misterius Ditemukan Warga Bangkalan di Lahan Kosong, Diduga ODGJ
AKP Eko Siswanto juga mengatakan, di lokasi penemuan, tidak ditemukan identitas apapun. Bahkan, kondisi korban yang menggunakan baju berlapis-lapis dengan tidak wajar itu diduga merupakan ODGJ.
Jelang Penetapan DCT, 14 Parpol di Bangkalan Ubah DCS
Sedangkan tiga parpol lainnya tidak mengubah bakal calon yang sudah didaftarkan ke KPUD Bangkalan.
Korban Tak Melapor, Polisi Dalami Video Sajam di Arena Karapan Sapi Bangkalan
"Kami masih melakukan penyelidikan, memetakan, dan memprofiling orang-orang yang terlihat dalam video membawa sajam di dalam stadion itu," imbuh AKP Bangkit Dananjaya.
Truk Tabrak Ayah dan Anak di Bangkalan, Korban Tewas Terseret
Keduanya langsung tertabrak truk tronton. Terseret beberapa meter sampai truk menabrak pohon hingga tumbang.