Analisa Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG), pusat gempa bumi susulan tersebut terjadi pada koordinat 8.36 lintang selatan, 116.22 bujur timur.
gempa di ntb
PWNU Jatim Kirim Logistik dan Psikolog ke Lombok
"Kami harap kepedulian ini dari manusia untuk manusia, dari bangsa Indonesia untuk bagian bangsa yang lain," ujarnya.
Salurkan Bantuan Gempa, Lanud Iswahjudi Terbangkan 2 Pesawat Hercules
Antusias penitipan sangat luar biasa. Karena sampai saat ini, sudah terkumpul bantuan sebanyak 14,130 ton lebih.
Satu Truk Bantuan Polres Ponorogo Dikirim ke Korban Gempa NTB
Pengiriman bantuan tersebut merupakan rasa solidaritas dari anggota Polres Ponorogo kepada korban gempa.
Lombok Dilanda Gempa, Wisatawan Asing Alihkan Destinasi ke Jawa
Banyuwangi menjadi salah satu alteratif daerah yang memiliki beberapa destinasi wisata, seperti Kawah Gunung Ijen, Baluran, Pantai Sukamade yang menja
IDI Ponorogo Berangkatkan Tim Relawan ke Wilayah Gempa Lombok
"Nantinya di Lombok, kami ke dinas kesehatan dulu. Baru disebar secara merata ke daerah-daerah yang terdampak gempa," ujarnya.
Ribuan Siswa di Blitar Gelar Salat Gaib untuk Korban Gempa di NTB
Usai salat, para siswa kemudian mengumpulkan uang sakunya ke dalam kotak kardus yang disediakan.
Polres Banyuwangi Serahkan Bantuan untuk Korban Bencana Gempa di NTB
Sedikitnya 1 ton beras, ratusan kardus mie instan, air mineral, serta obat-obatan telah diberangkatkan ke daerah bencana.