Polisi mengamankan 48 amplop berisi uang,dengan total mencapai Rp 28 juta dan seperangkat komputer dan printer.
Pungli
Pungli Pengurusan Surat Tanah, Kades di Mojokerto Ditangkap
"Para tersangka terbukti menerima aliran dana dan turut serta membantu kelancaran aliran dana yang masuk ke Kepala Desa Selotapak,” kata Kapolres Mojokerto.

Cegah Pungli, 56 Kades Baru di Ponorogo Dibina
Dengan pembinaan ini diharapkan tidak ada lagi OTT di Ponorogo.

Kasus Jaspel Puskesmas Sidoarjo, Polda Sita Uang Rp 58,5 Juta
Setiap pegawai menerima uang jasa pelayanan dengan jumlah yang berbeda. Tergantung dari daftar absensi kehadiran, jabatan pemegang program, dan masa kerja.
.jpg)
Kapolres Kediri yang Diduga Terlibat Pungli Dicopot
Dalam telegram tersebut, Kapolres Kediri AKBP Erick Hermawan dimutasi sebagai Pamen Yanma Polri dalam rangka pemeriksaan lebih lanjut.

Diduga Pungli Program Sertifikasi Tanah, Polisi OTT Kades di Nganjuk
Hasilnya, penyidik mengamankan barang bukti 1 amplop yang bertuliskan 'Prona' dari kades. Di dalam amplop tersebut berisi uang Rp 2 juta.

Kapolres Kediri dkk Diamankan, Ini Bukti Dugaan Pungli yang Disita
Tim dari Mabes Polri menyita barang bukti yang diduga berasal dari hasil setoran para calo di Satpas SIM Polres Kediri.

Diduga Pungli di Polres Kediri, Ini Setoran yang Diterima Kapolres dkk
Dari besaran setiap pungutan tersebut, uang Rp 300 ribu disetorkan setiap harinya pada pegawai ASN berinisial AN.