Warga berteriak histeris saat petugas memulai proses evakuasi.
Trenggalek
Berita Informasi Trenggalek hari ini
17 Desa di Trenggalek Rawan Bencana Tsunami, Ini Antisipasi BPBD
Belasan desa tersebut tersebar di 3 kecamatan yakni Panggul, Watulimo dan Munjungan.
Bupati Trenggalek Keluarkan Edaran pada ASN Untuk Beli Beras Petani, Ini Alasannya
Mas Ipin ini mengatakan, tujuannya mengeluarkan surat edaran itu karena ingin menggerakkan ekonomi lokal. Dengan membeli beras petani lokal, diharapkan tercipta pasar untuk beras lokal Trenggalek.
Hilang Semalam di Hutan, Warga Trenggalek Ditemukan Linglung
Warga desa sempat melakukan pencarian semalam, namun tidak berhasil menemukan keberadaannya. Suyanto lalu pulang ke rumah dengan diantar seorang warga desa dalam kondisi linglung.
Tekan Angka Pernikahan Anak, Trenggalek Dapat Apresiasi dari TP PKK Jawa Timur
Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Trenggalek, Novita Hardini menegaskan, hingga saat ini seluruh kader terus bergerak membangun komitmen di semua lini PKK sampai pada tingkat dasa wisma untuk mewujudkan Desa Nol Perkawinan Anak.
Tak Terima Tunjangan 1 Tahun, ASN di Trenggalek Wadul DPRD
"Memang dulu setelah melakukan diklat persandian pada 2012 saya mendapatkan tunjangan pengamanan persandian. Tapi sejak awal 2023 saya tidak mendapatkan tunjangan lagi," ujar Bambang.
Sambut HUT Kemerdekaan Indonesia, Pemkab Trenggalek Bagikan 20 Ribu Bendera Merah Putih
"Secara nasional pemerintah akan membagikan 10 juta bendera merah putih. Kalau di Trenggalek kami akan bagikan 20 ribu bendera merah putih kepada warga," ujarnya, Senin (31/07/2023).
Novita Hardini Raih Magister Ekonomi dengan Predikat Cumlaude
"Lega rasanya, saya masih punya semangat belajar, membaca dan menyelesaikan tesis. Itu tantangannya luar biasa, disamping kegiatan saya yang begitu padat," kata Novita.