Asosiasi Pegiat Desa Indonesia (APDI) Lamongan menggelar kegiatan peningkatan kapasitas mandiri bagi 180 anggotanya.
Politik dan Pemerintahan Lamongan
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Lamongan hari ini
Soal Tambahan Dana Banpol, Begini Sikap PPP Lamongan
DPC Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Lamongan buka suara terkait usulan tambahan dana bantuan politik (banpol).
10 Partai Politik di Lamongan Minta Tambahan Dana Banpol
Usulan kenaikan dana bantuan partai politik (banpol) di Kabupaten Lamongan segera diajukan. Tercatat ada 10 partai yang memperjuangkan peningkatan dana banpol.
BIAN, Pemkab Lamongan Canangkan Ayo Imunisasi
Peringati Bulan Imunisasi Anak Nasional, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan mencanangkan gerakan Ayo Imunisasi sebagai upaya peningkatan kesehatan anak.
Dana Banpol di Lamongan Diajukan Rp5 Ribu Per Suara, Pantas Gak Sih?
Meski begitu, Hamzah menilai jika nilai Banpol di Lamongan di bawah kewajaran. Informasinya, daerah lain ada yang mengajukan kenaikan Banpol mencapai Rp15000.
Sasar Sekolah Pelosok, 21 Kampus Terlibat Program Kampus Mengajar di Lamongan
Program yang telah berjalan hingga angkatan ke-4 ini, bakal menyasar 20 sekolah di pelosok Lamongan.
Peran Koperasi di Balik Kuatnya Ekonomi Kerakyatan Lamongan
Koperasi punya ruang tersendiri di hati warga Lamongan. Terhitung 113.580 orang menjatuhkan pilihannya ke koperasi ketimbang berinvestasi di dunia bisnis.
Gali Potensi, Pemkab Lamongan Organisir Kelompok Nelayan PUD
Intervensi pada PUD ini akan memudahkan pembinaan hingga penyaluran bantuan dana hibah.