Jelang pencoblosan Pilkada Mojokerto, 9 Desember 2020, Pasangan Calon (Paslon) Nomor Urut 02 Yoko Priyono-Choirun Nisa banjir dukungan.
Politik dan Pemerintahan Mojokerto
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Mojokerto hari ini
Prihatin Peredaran Narkoba, Yoni Siap Bangun BNNK dan Rehabilitasi
Paslon Yoko Priyono-Choirun Nisa (Yoni) prihatin dengan peredaran narkoba di Kabupaten Mojokerto akan mendirikan BNNK dan pusat rehabilitasi.
Polisi Sebut Dua Kecamatan di Mojokerto Rawan Konflik Pilkada
Polres Mojokerto memetakan ada dua daerah yang rawan terjadi kericuhan saat pemilihan bupati pada 9 Desember nanti.
Pendidikan di Kabupaten Mojokerto Jadi Prioritas Yoko-Nisa
Bidang pendidikan tidak luput dari prioritas pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Mojokerto Yoko Priyono-Choirun Nisa jika terpilih memimpin Bumi Majapahit.
Dukung Yoko-Nisa, Milenial di Mojokerto ini Coret Mobil Kesayangannya
Milenial pendukung Calon Bupati dan Wakil Bupati Mojokerto Yoko Priyono-Choirun Nisa (Yoni) mencoret-coret mobil kesayangannya.
Aplikasi Gayatri Kota Mojokerto Raih Penghargaan dari KemenPAN-RB
Penghargaan diserahkan langsung oleh Menteri PAN-RB Tjahjo Kumolo kepada Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari di Jakarta.
Harga Jual Produk Pertanian dan Ketersediaan Pupuk Jadi Prioritas Yoko
Hal itu disampaikan Calon Bupati Mojokerto Yoko Priyono saat mengunjungi pabrik pupuk PT Saraswanti di Dusun Adi Sono, Desa Lebaksono, Kecamatan Pungging.
Yoko-Nisa Berbaur dan Serap Aspirasi Petani di Pacet Mojokerto
Pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Mojokerto Yoko Priyono-Choirun Nisa (Yoni) berbaur dengan petani di Kecamatan Pacet untuk mendengarkan aspirasi mereka.