Selain mahasiswa asli Indonesia, aksi ini juga diikuti oleh sejumlah mahasiswa asing yang sedang menempuh pendidikan di UM Surabaya.
Surabaya
Hitung Ulang Pemilu 2019 di Surabaya, PDIP: Memperkeruh Suasana
"Adanya rekomendasi itu dengan sendirinya telah mengabaikan kinerja seluruh KPPS," kata Ketua PDI Perjuangan Surabaya, Whisnu Sakti Buana.
Ditemukan Pelanggaran, Dua TPS di Surabaya Coblos Ulang
"Persiapan sudah kami lakukan. Kami juga sudah menyiapkan C6," kata Ketua KPU Surabaya, Nur Syamsi.
Hitung Ulang Pemilu 2019 di Surabaya, Bawaslu: Tidak Semua TPS
"Sepengetahuan saya, pleno rekomendasi itu untuk TPS-TPS yang C1-nya bermasalah atau ada selisih," kata Komisioner Bawaslu Surabaya, Yaqub Baliyya.
Diseruduk Taksi di Surabaya, Driver Ojek Online Meninggal
"Diduga sopir taksi tidak konsentrasi sehingga berpindah lajur ke kiri sehingga menyeruduk driver online itu," kata AKP Antara.
Aksi Heroik Driver Ojek Online Tangkap 2 Jambret di Surabaya
Driver ojek online terpaksa menurunkan penumpang untuk mengejar dua pelaku.
Forum Alumni SMA Surabaya Syukuran Kemenangan Jokowi di Quick Count
"Fass sejak awal ingin memberikan partisipasi aktif kepada orang baik yaitu paslon nomor urut 01," kata Ketua FASS, Oktavijanto Putro.
Layanan Kesehatan untuk Anggota Polisi Pengaman Pemilu di Surabaya
Layanan kesehatan ini diberikan mengingat banyaknya tugas dan lamaya waktu bekerja bagi seorang anggota polisi dalam mengawal pengamanan selama tahapan pemilu.