"Makan minum begini airnya. Dari pada ndak ada, ya walaupun keruh tetap digunakan tidak ada pilihan lain," kisah Sumarni.
krisis air bersih
Bencana Kekeringan di Trenggalek Meluas, 7.845 Warga Terdampak
"Pada 2016 silam kita pernah mengalami bencana kekeringan parah, yang sama pada tahun ini. Maka kita harus bisa bertahan hingga November depan berharap segera turun hujan," papar Mas Ipin.
Bencana Kekeringan di Bojonegoro Meluas, 68 Desa di 19 Kecamatan Terdampak
"Jumlah desa yang mengalami krisis air bersih bertambah, bisa kita lihat dari meningkatnya permintaan distribusi air bersih, data terakhir ada 68 desa di 19 kecamatan yang meminta untuk air bersih," kata Ardian
Kekeringan di Ponorogo, BPBD: di luar Prediksi, Desa Krebet juga Terdampak
“Di luar prediksi. Tahun 2019 lalu, Dukuh Plantang Desa Krebet tidak masuk kekeringan. Makanya saya sebut di luar prediksi,” ujar Kepala BPBD Ponorogo.
Krisis Air Bersih, Warga Desa Mlinjon Prioritaskan Air untuk Memasak
"Musim kemarau panjang membuat sumber mata air dan sumur warga mengering. Kondisi ini sudah lama dirasakan oleh masyarakat," ungkapnya.
Kekeringan di Trenggalek Bertambah 15 Desa, Ajukan Bantuan ke Gubernur Khofifah
"Masih ada 5 desa terdampak bencana kekeringan yang belum mengajukan permintaan air bersih," terang Stefanus.
9 Desa di 6 Kecamatan di Kabupaten Trenggalek Alami Kekeringan
"Kemarin kami mendapatkan anggaran penanganan bencana kekeringan dari Kemensos, dengan melakukan droping air bersih," ujar Ratna Sulistyowati.
Kekeringan di Ponorogo Meluas, 4 Dusun Meminta Bantuan Air Bersih dari BPBD
"Pada pertengahan September, empat dusun membutuhkan bantuan air bersih," ujar Masun