Kejari Kabupaten Mojokerto menjebloskan mantan Kepala Desa (Kades) Sumengko, Kecamatan Jatirejo, Joko Santoso ke penjara.
Dana Desa
Dugaan Korupsi Keuangan Desa Seret Kades di Bojonegoro Jadi Tersangka
"Selanjutnya kami lakukan penahanan selama 20 hari di Lapas Klas IIA Bojonegoro," kata Kajari Bojonegoro, Badrut Tamam.
Dua Kasus Dugaan Korupsi Jadi Prioritas Kejari Tulungagung
Kejari Tulungagung tengah melakukan penanganan dua kasus dugaan korupsi di instansi pemerintahan untuk segera dituntaskan.
Inspektorat Temukan Kejanggalan Realisasi Dana Desa di Sampang
Dalam Monev terungkap, diduga pembuatan surat pertanggungjawaban (SPJ) tidak melibatkan perangkat desa.
Ungkap Kasus Penggelapan PAD dan DD, Kejaksaan Geledah Balai Desa Batangsaren
Kejari Tulungagung menggeledah Balai Desa Batangsaren lantaran pihak desa dinilai tidak kooperatif dalam proses penyidikan.
Kolaborasi Usaha Kehutanan dan Program Desa Bisa Jadi Potensi Pemulihan Ekonomi
"Jika itu dilakukan, Insya Allah ketersediaan pangan meningkat, dan desa tersebut dapat menurunkan prevalensi stunting," kata Whisnu Sakti, Senin (5/9/2022).
Bupati Banyuwangi Pastikan Alokasi Dana Desa Tetap Plus Ada Motor Dinas
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Banyuwangi berkomitmen nilai Alokasi Dana Desa (ADD) 2023 tetap seperti tahun sebelumnya atau 2022.
Diduga Korupsi Dana Desa, Perangkat Desa Kalipare Malang Ditahan Polisi
Satuan Reserse Kriminal Polres Malang mengungkap kasus dugaan korupsi Alokasi Dana Desa (ADD). Seorang perangkat desa ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan.