Sementara Sriana, selaku notaris yang dipercaya PT PAM untuk mengurusi pembebasan lahan mengaku akan segera memediasi petani dengan pihak perusahaan.
Jombang
Berita Informasi Jombang hari ini
Kasus Penipuan Rekrutmen Tenaga Kerja ke Australia, Polisi Periksa Anak Terlapor
Ia menjelaskan pemeriksaan anak pelaku ini dilakukan lantaran pihak Ismuasih tidak datang saat dimintai keterangan oleh polisi.
Konvoi Perguruan Silat di Jombang Berulah, 7 Orang Diamankan Polisi
"Dari 7 orang yang diamankan, dua merupakan anak-anak. Dan satu kita tetapkan sebagai tersangka karena kedapatan membawa senjata tajam, jenis alat penusuk."
Korban Penipuan Rekrutmen Tenaga Kerja ke Australia, Sebulan Terkatung-katung
Selama satu bulan lebih, 28 korban tidak melakukan kegiatan apapun. Mereka hanya makan tidur dan menunggu pemberangkatan ke Australia.
Penipuan Rekrutmen Tenaga Kerja ke Australia Terbongkar Gegara Ini
Hal itulah yang membuat korban semakin curiga hingga melakukan upaya pengecekan.
Korban Penipuan Kerja ke Australia Serahkan Sejumlah Bukti ke Polres Jombang
Salah satu korban yang telah membuat laporan polisi di Polres Jombang adalah Kacung (47), warga Desa Kedung Mentawar, Kecamatan Ngimbang, Kabupaten Lamongan.
Korban Penipuan Kerja ke Australia, 3 Orang Lapor Polres Jombang
Polres Jombang mengaku sudah menerima laporan dari tiga orang yang menjadi korban dugaan penipuan penyakuran tenaga migran Indonesia ke Australia.
Puluhan Warga Jatim Tertipu Kerja di Australia, Total Kerugian Rp1 M
Sebanyak 32 orang dari berbagai daerah menajdi korban penipuan penempatan kerja di luar negeri setelah menyetor sejumlah uang.