Pemkot Mojokerto menggelar doa bersama bertajuk 'Kota Mojokerto Berdzikir dan Bersalawat' agar Pandemi Covid-19 segera berakhir.
Politik dan Pemerintahan Mojokerto
Berita Informasi Politik dan Pemerintahan Mojokerto hari ini
Tenaga Kesehatan di Mojokerto Mulai Divaksin Dosis 3
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mojokerto memperkuat para tenaga kesehatan (nakes) dengan memberikan vaksin dosis ketiga sebagai booster.
Penghargaan Kota Layak Anak Kabupaten Mojokerto, Dikritik
Penghargaan Kota Layak Anak (KLA) kategori Madya yang diraih Pemerintah Kabupaten Mojokerto dikritik aktivis perempuan, Ana Yuskristiyaningsih.
Wali Kota Mojokerto Salurkan BPUM Bagi Pelaku UMKM
Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari, menyalurkan secara simbolis Bantuan Presiden Produktif dan Usaha Mikro (BPUM) kepada pelaku UMKM.
Ida Fauziyah : 100 Ribu Pelaku Usaha Ultra dan Mikro Dapat Bantuan TKM
Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi, Ida Fauziyah salurkan langsung Program Pembentukan Tenaga Kerja Pemuda Mandiri Profesional (TKPMP) di Mojokerto.
Khofifah Harap Pembelajaran Tatap Muka Terbatas di Jatim Segera Dimulai
"Maka kita bisa merencanakan pembelajaran tatap muka secara bertahap," kata Gubernur Jatim, Khofifah Indar Parawansa.
Pemkot Cairkan Rp 17,26 Miliar untuk Insentif 420 Tenaga Kesehatan Mojokerto
Pemerintah Kota (Pemkot) Mojokerto mencairkan dana insentif untuk tenaga kesehatan (nakes) dan tenaga penunjang dalam penanganan pasien Covid-19.
Jumat Barokah, Ning Ita Sapa dan Ringankan Beban Warga Kota Mojokerto
Wali Kota Mojokerto, Ika Puspitasari kian rutin menyapa warga dan terus meningkatkan pelayanan melalui kegiatan 'Jumat Barokah'.