Kapolsek Tegalsari Kompol David menjelaskan, sindikat narkoba itu terdiri dari tiga orang yang dikendalikan dua napi di Lapas Pamekasan dan Banyuwangi.
Patroli
Begini Cara Suami Istri Memproduksi Dokumen Palsu untuk Kredit Online
Kasubdit Siber Polda Jatim AKBP Harissandi menyebut, suami istri itu mengedit menggunakan aplikasi di warnet kemudian dicetak dengan kertas glossy.
Dua Residivis ini Ditangkap Lagi, Usai Beraksi di 19 TKP
Dua residivis pencurian kendaraan bermotor berhasil ditangkap Polres Pasuruan. Mereka tertangkap kembali usai menggasak motor dan mobil di 19 TKP.
Polisi Ringkus Bandar Besar Pil Koplo di Ponorogo
"Iya barusan kami meringkus pengedar besar atau biasa disebut bandar pil koplo," kata Kapolsek Sambit, AKP Darmana.
Suami Istri Dalangi Pembuatan Dokumen Palsu untuk Kredit Online
Suami istri ini mencetak kartu tanda penduduk (KTP), kartu keluarga (KK), surat izin mengemudi (SIM) dan nomor pokok wajib pajak (NPWP) yang semuanya palsu.
Kawanan Pencuri Kabel Telekomunikasi PT KAI di Surabaya Ditangkap
"Kabel itu merupakan kabel telekomunikasi milik PT KAI yang dipotong para pelaku dari area sekitar rel," terang Kapolsek Wonocolo Kompol Budi Nurtjahjo.
Ditilang, Pengendara Mabuk di Banyuwangi Cokot Nama Penjual Arak
Dari hasil pemeriksaan, Hasanudin mengaku mendapatkan arak tersebut dari Bali. Cara pengirimannya, lanjut Lita, menggunakan bus angkutan umum.
Beli Sebatang Rokok 'Bonus' Kotak Amal, Remaja ini Ditangkap
Bermodus beli rokok eceran di sebuah warung kopi (warkop) di Jalan Putro Agung Wetan, Surabaya, RC ternyata mengincar kotak amal di warkop tersebut.